Sunday, October 13POS VIRAL
Shadow

Tag: Mancester City

Klub Dengan Calon Juara Terkuat Di Liga Champions 2023/2024

Klub Dengan Calon Juara Terkuat Di Liga Champions 2023/2024

OLAHRAGA
Ada sebanyak lima klub calon terkuat untuk juara Liga Champions 2023-2024 berdasarkan versi laman statistik Opta. Setidaknya sebanyak delapan klub telah memastikan tempat pada perempatfinal Liga Champions 2023-2024. Mereka yaitu Arsenal, Manchester City, Barcelona, Real Madrid, Bayern Munich, Atletico Madrid, Borussia Dortmund serta PSG. Pada hari ini Jumat (15/3/2024) pukul 18.00 WIB akan di ketahui siapa saja lawan mereka pada perempatfinal Liga Champions 2023-2024. Laman statistik Opta juga membuka suara tentang tim mana yang sangat berpeluang untuk menjuarai berdasarkan persentase. Siapa saja kah klub tersebut? Ayo simak ulasan POS VIRAL berikut ini. Lima Klub Calon Terkuat Juara Laga Liga Champions 2023-2024 PSG (11,80%) Paris Saint-Germain (PSG) berhasil tampil dengan konsist...