Thursday, November 21POS VIRAL
Shadow

Tag: Tarian Haka Di Era Modern

Mengenal Tarian Haka dari Masyarakat Māori di Selandia Baru

Mengenal Tarian Haka dari Masyarakat Māori di Selandia Baru

BERITA VIRAL HARI INI
Haka merupakan tarian tradisional yang berasal dari masyarakat Māori di Selandia Baru, tarian ini berfungsi sebagai ungkapan budaya yang kuat. Tarian haka juga sering kali ditampilkan dalam berbagai acara penting seperti perayaan, dan juga upacara pemakaman. Haka juga telah menjadi simbol identitas bangsa Māori dan sangat amat populer di kalangan masyarakat global. Tarian ini menjadi cerita hangat setelah sering dipertunjukkan oleh tim rugby nasional Selandia Baru, All Black. POS VIRAL akan menemani anda untuk mendalami sebuah Tarian Haka yang berasal dari Masyarakat Māori di Selandia Baru. Menelusuri Sejarah dan Makna Tarian Haka Haka memiliki akar sejarah yang dalam, dengan asal-usulnya yang terkait dengan berbagai legenda Māori. Tarian ini sering kali digunakan untuk menyambut ...