
Ukraina Dalam Tekanan, Damai Dengan Rusia Atau Kehilangan AS?
Perang yang terus berlanjut, Ukraina dalam tekanan bukan hanya dari medan tempur, tetapi kini juga dari sekutunya sendiri, Amerika Serikat.
Gedung Putih dikabarkan mulai kehilangan kesabaran terhadap lambannya proses menuju perdamaian antara Kyiv dan Moskow. Dengan miliaran dolar bantuan militer dan ekonomi yang telah digelontorkan sejak awal konflik, Washington kini mulai mengisyaratkan bahwa dukungan mereka bukanlah tanpa batas.
Ancaman tersirat pun mulai terdengar jika Ukraina tak segera membuka jalan menuju meja perundingan. Bantuan yang selama ini menjadi napas utama perjuangan mereka bisa segera dihentikan. Di bawah ini POS VIRAL akan menjelaskan informasi terkait mengenai Ukraina dalam Tekanan: Damai dengan Rusia atau Kehilangan AS?
Dukungan AS Mulai Goyah
Sejak inva...