Shadow

Deretan Pemain SL Benfica Yang Tampil Di Ajang Euro 2024

Pemain SL Benfica – SL Benfica memang gagal dalam menorehkan prestasi yang baik selama 2023/2024. Benfica tidak meraih 2 gelar domestik di Portugal, baik itu Primeira Liga maupun Taca de Portugal. Walaupun demikian, mereka tetap saja di perhitungkan sebagai klub raksasa yang ada di Portugal.

Deretan-Pemain-SL-Benfica-Yang-Tampil-Di-Ajang-Euro-2024

Pada sisi lain, pemain-pemain Benfica juga tetap  saja menarik perhatian untuk negara peserta Euro 2024. Di ajang ini, terdapat lima pemain mereka yang ikut serta lalu siap mentas. Untuk mengetahui prediksi tentang peran sang pemain pada negaranya. Ayo simak ulasan dari POS VIRAL berikut ini.

Antonio Silva (Timnas Portugal)

Walaupun baru berusia 20 tahun, namun Antonio Silva terlihat telah terbiasa untuk jadi pemain utama. Pada Timnas Portugal, dia juga memperoleh peran yang serupa. Silva sering kali jadi pilihan utama Roberto Martinez pada posisi bek tengah. Dengan adanya formasi 3-5-2, maka Silva mempunyai potensi besar untuk jadi starter pada Euro 2024. Dia akan berkolaborasi dengan Pepe, Goncalo Inacio, ataupun Ruben Dias. Namun, Silva tidak boleh lengah jika tak mau kehilangan posisinya.

Orkun Kokcu (Turki)

Dalam dua laga yang di jalani oleh Timnas Turki sebelum Euro 2024, Orkun Kokcu lebih sering di mainkan sebagai gelandang serang. Padahal, pemain yang berusia 23 tahun tersebut memiliki posisi asli sebagai gelandang tengah. Walaupun begitu, hal tersebut jadi sebuah keuntungan tersendiri untuk Kokcu supaya dapat memperoleh tempat utama pada skuad Turki.

Baca Juga : 2 Pemain Ini Cetak Gol Tunggal Di Final Euro Sejak Edisi 2004

Namun, Kokcu tidak boleh lengah karena keuntungan tersebut. Bagaimana tidak, Kokcu mempunyai pesaing ketat yaitu Yusuf Yazici serta Arda Guler pada posisi gelandang serang. Walaupun begitu, Kokcu tidak perlu risau. Karena, Kokcu juga dapat berperan sebagai gelandang tengah serta gelandang bertahan.

Alexander Bah (Denmark)

Deretan-Pemain-SL-Benfica-Yang-Tampil-Di-Euro-2024

Pada dasarnya, Alexander Bah berposisi sebagai bek kanan. Tetapi, dengan adanya formasi 3-4-2-1 yang di terapkan oleh Kasper Hjulmand pada Timnas Denmark, Bah di paksa untuk lebih menyerang. Sehingga, dia sedikit di ubah untuk mengisi posisi sayap kanan. Meskipun begitu, Bah sangatlah siap untuk mengisi posisi tersebut. Pria berusia 26 tahun tersebut telah terbiasa untuk mengisi posisi sayap kanan pada negaranya. Dia di prediksi akan jadi salah satu pemain yang penting pada skuad Denmark.

Ketiga nama dalam daftar ini memiliki peluang jadi pilihan utama pada ajang Euro 2024. Mereka yaitu Orkun Kokcu, Antonio Silva serta Alexander Bah. Sementara, Joao Neves serta Anatoliy Trubin harus bekerja keras sambil bersabar supaya memperoleh menit bermain viralfirstnews.fun.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

Home
Channel
Search